BAYUPINASTHIKA
BAYU PINASTHIKA
07 Nov 2016

Unable to find Java Virtual Machine Oracle SQL Developer

Pada saat saya menjalankan oracle SQL Developer terdapat notifikasi “Unable to find Java Virtual Machine“. Untuk mengatasi hal tersebut berikut langkah-langkahnya:

  1. Catat directory tempat sqldeveloper (saya taruh di directory C:\sqldeveloper).
  2. Masuk ke Environment Variable di This PC > Advanced system settings > Environment Variables.
  3. Pada System variables tambahkan path directory sqldeveloper ditambahkan folder bin pada jdk nya (C:\sqldeveloper\jdk\jre\bin).

Setelah melakukan prosedur tersebut, jalankan kembali Oracle SQL Developer tersebut. Maka aplikasi tersebut dapat berjalan dengan normal.

Oracle • Teknologi Informasi Leave a comment

Bayu Pinasthika

IT Consulting & System Integration

View all author posts →